BIC 2024 - Menurunkan Volume Kartu Tertahan dengan Memanfaatkan Teknologi Artificial Intelligence (AI) Berupa Skeleton Detection (SMILE)
|
Video berikut merupakan penjelasan singkat terkait ide inovasi BIC 2024 yang mengangkat tema menurunkan Volume Kartu Tertahan dengan Memanfaatkan Teknologi Artificial Intelligence (AI) Berupa Skeleton Detection (SMILE). Terdapat 3 bagian utama dalam video berikut yaitu :
1. Latar Belakang -> Berisikan data-data pendukung terkait peningkatan volume kartu tertahan di mesin ATM/CRM BCA khususnya krn TIMEOUT/trx wktu habis yang mengakibatkan tinggi juga volume pemusnahan kartu tertahan di unit kerja terkait dan selaras juga dengan peningkatan keluhan kartu ATM tertahan di Halo BCA
2. Solusi -> Berisikan penjelasan fitur smile dan bagaimana SMILE bekerja pada mesin ATM/CRM BCA
3. Benefit -> Berisikan penjelasan bagaimana dengan implementasi fitur SMILE dapat memberikan benefit bagi nasabah dan Bank Central Asia

nasabah menjadi aman dan nyaman dalam menggunakan kartunya untuk bertransaksi